Berita Ekbis

Harga Emas Antam Sentuh Rp2,6 Juta per Gram, Jual Bisa Cuan!
Siginews.com-Jakarta – Mengawali akhir pekan di bulan Januari 2026, pergerakan harga logam mulia produksi PT Aneka Tambang Tbk (Antam) kembali menjadi sorotan para investor. Berdasarkan pantauan langsung dari laman resmi Logam Mulia pada Sabtu, 10 Januari 2026, harga emas batangan standar mengalami pembaruan per pukul 08.30 WIB dengan angka yang cukup kompetitif. Bagi masyarakat yang […]
Ekbis.Sabtu, 10 Januari 2026

Daftar Lengkap Bonus Atlet dan Pelatih SEA Games 2025
Siginews.com-Jakarta – Pemerintah resmi mencairkan bonus bagi para pahlawan olahraga Indonesia yang telah berlaga di ajang SEA Games ke-33 Thailand 2025. Dalam acara penyerahan penghargaan di Istana Negara, Kamis (8/1/2026), Presiden Prabowo Subianto menegaskan bahwa bonus ini merupakan bentuk apresiasi negara atas dedikasi dan mental baja para atlet. Presiden Prabowo berpesan agar nominal fantastis yang […]
Ekbis.Sabtu, 10 Januari 2026

Menkop Ferry Gandeng CCPIT Tiongkok Pasok Alat Pertanian Modern
Siginews.com-Jakarta – Menteri Koperasi (Menkop) Ferry Juliantono melakukan langkah strategis untuk memodernisasi sektor agrikultur di pedesaan Indonesia. Ia menggandeng China Council for the Promotion of International Trade (CCPIT) untuk menjadi pemasok peralatan produksi pertanian canggih guna mendongkrak hasil panen para petani lokal. “Saya meyakini kolaborasi seperti ini bakal memperkuat ekosistem bisnis yang sedang kita bangun […]
Ekbis.Jumat, 9 Januari 2026

Koperasi di Wilayah Bencana: Kemenkop Tunda Tagihan Kredit LPDB
Siginews.com-Jakarta – Kementerian Koperasi (Kemenkop) membawa kabar baik bagi pengurus koperasi di wilayah terdampak bencana Sumatra. Guna memberikan ruang pemulihan usaha, pemerintah melalui Lembaga Pengelola Dana Bergulir (LPDB) resmi memberikan relaksasi berupa penundaan pembayaran kredit selama satu tahun bagi koperasi yang terdampak di Aceh, Sumatra Utara, dan Sumatra Barat. Wakil Menteri Koperasi (Wamenkop) Farida Farichah […]
Ekbis.Kamis, 8 Januari 2026

Menteri UMKM Siapkan Program Relaksasi Utang bagi Pedagang di Aceh
Siginews.com-Aceh Tamiang – Aktivitas ekonomi di Kabupaten Aceh Tamiang mulai menunjukkan tanda-tanda kebangkitan pascabencana. Simbol pulihnya daerah ini terlihat dari mulai beroperasinya kembali pasar, toko, dan warung-warung milik warga. Guna mempercepat momentum ini, Kementerian UMKM meluncurkan program relaksasi utang dan mendirikan Klinik UMKM Bangkit. Menteri UMKM Maman Abdurrahman menegaskan bahwa pemerintah kini memasuki fase pemulihan […]
Ekbis.Kamis, 8 Januari 2026

Utusan Trump Abaikan Eropa, Pilih ‘Rayu’ Langsung Rakyat Greenland
Siginews.com-Internasional – Ketegangan diplomatik terkait ambisi Amerika Serikat untuk menguasai Greenland memasuki babak baru yang kontroversial. Utusan khusus yang ditunjuk Presiden Donald Trump, Gubernur Louisiana Jeff Landry, secara terang-terangan menyatakan tidak tertarik menjalin komunikasi dengan pemerintah Denmark maupun para diplomat Eropa. Sebaliknya, ia memilih strategi untuk berdialog langsung dengan masyarakat Greenland. Langkah provokatif ini diambil […]
Ekbis.Rabu, 7 Januari 2026

Pasca Venezuela, Trump Bidik Mineral Greenland Demi Putus dari China
Siginews.com-Internasional – Ambisi Presiden Amerika Serikat Donald Trump untuk menguasai Greenland kembali memanas dan memasuki fase yang lebih agresif. Pasca-operasi militer di Venezuela yang berhasil menculik Nicolas Maduro, Trump kini mengalihkan pandangannya ke Arktik. Langkah ini ditegaskan bukan sekadar perebutan wilayah geografis, melainkan upaya strategis untuk menguasai kekayaan mineral guna memutus ketergantungan industri Amerika pada […]
Ekbis.Rabu, 7 Januari 2026

5 Destinasi Wisata di Jatim yang Paling Diburu Selama Libur Nataru
Siginews.com-Surabaya – Jawa Timur sukses mengukuhkan diri sebagai magnet pariwisata internasional pada masa libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru). Berdasarkan data Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Jatim hingga 4 Januari 2026, tercatat sebanyak 26.035 wisatawan mancanegara (wisman) telah berkunjung ke berbagai destinasi unggulan di provinsi ini. Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, mengungkapkan […]
Ekbis.Selasa, 6 Januari 2026

Percepat Produksi Beras, Jombang Diguyur Bantuan Puluhan Alsintan
Siginews.com-Jombang – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jombang menegaskan komitmennya mendukung ketahanan pangan nasional melalui penyerahan bantuan Alat dan Mesin Pertanian (Alsintan) dari APBN Kementerian Pertanian RI. Bantuan diserahkan langsung oleh Bupati Jombang, Warsubi, didampingi Wakil Bupati Gus Salmanudin, kepada kelompok tani di Dinas Pertanian Kabupaten Jombang pada Senin (5/1/2026) kemarin. Rincian bantuan Alsintan meliputi Traktor Roda […]
Ekbis.Selasa, 6 Januari 2026

Ini Persyaratan Ekspor Sarang Burung Walet ke China
siginews.com-Surabaya – Pemprov Jatim dan Konsul Jenderal Republik Rakyat Tingkok (RRT) memperkuat kerjasama diantaranya ekspor sarang burung walet. Jika anda ingin ekspor sarang burung walet, ini persyaratannya. siginews.com menghimpun informasi dari websitenya Badan Karantina Indonesia ( karantinaindonesia.go.id ), pada Selasa (6/1/2026), terkait Prosedur dan persyaratan ekspor sarang burung walet Indonesia ke China, serta berbagai negara. […]
Ekbis.Selasa, 6 Januari 2026

Jatim Perkuat Kerjasama Ekspor Sarang Burung Walet ke China
siginews.com-Surabaya – Pemprov Jatim memperkuat kerjasama ekspor sarang burung walet (SBW) ke negeri China. Pembahasan kerjasama itu disampaikan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa usai memenuhi undangan Konjen RRT (Konsulat Jenderal Republik Rakyat Tingkok) di Surabaya Ye Su. “Sarang burung walet adalah peluang besar bagi Jawa Timur,” kata Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa usai pertemuan […]
Ekbis.Selasa, 6 Januari 2026

Gubernur Jatim Khofifah dan Konjen RRT di Surabaya Bahas Kerjasama Ini
siginews.com-Surabaya – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa memenuhi undangan Konjen RRT (Konsulat Jenderal Republik Rakyat Tingkok) di Surabaya Ye Su. Pertemuan yang diselenggarakan di kediaman Konjen RRT itu membahas berbagai agenda kerjasama untuk kedua belah pihak antara Jawa Timur dengan negara China tersebut. “Pertemuan tersebut banyak membahas penguatan kerjasama antara pemerintah RRT dan Indonesia […]
Ekbis.Selasa, 6 Januari 2026

